Rumah Indah Menawan di Balikpapan

Desain Rumah 2 lantai dengan penampilan simple elegan dengan komposisi warna yang netral dari putih ke abu-abu. Model atap pelana sederhana dikombinasikan dengan bentuk fasad bangunan yang simple simetris menghasilkan paduan tampak rumah yang menawan. Dalam desain ini berusaha memaksimalkan 2 sisi tampak rumah yang menghadap jalan.

Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Lokasi Hook
Denah Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Lokasi Hook
This entry was posted in RUMAH BESAR and tagged , , , , . Bookmark the permalink.

Leave a Reply